Kamis, 28 Maret 2019

Cek Info GTK Periode Januari-Juni 2019

Cek Info GTK atau Info Guru adalah fasilitas yang disediakan oleh Direktorat Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK), fasilitas ini berfungsi untuk mengecek kevalidan data hasil scronisasi dari aplikasi dapodik

Untuk semester genap ini atau Periode Januari-Juni 2019 sudah bisa di lihat melalui link http://info.gtk.kemdikbud.go.id/ atau melalui login di akun https://paspor.simpkb.id/
untuk periode Januari-Juni 2019 ini ada ada yang baru yaitu cek melalui akun guru/ptk yang ada di aplikasi dapodik.

Berikut langkah - langkah cek data di info gtk :
2. silahkan pilih NUPTK dan Tanggal Lahir
3. masukkan NUPTK dan Tahun Bulan Lahir


Untuk cara yang kedua hampir sama dengan cara yang pertama diatas yaitu :
2. silahkan pilih Account PTK 
3. masukkan Account PTK pada aplikasi dapodik dan password PTK pada aplikasi dapodik


Cara yang ketiga yaitu melalui https://paspor.simpkb.id/ login menggunakan email dan password yang telah di daftarkan di sim GPO lalu klik layanan info GTK



























0 komentar:

Posting Komentar