Senin, 11 November 2019

Aplikasi EDS Offline 2019

Setelah di tunggu cukup lama akhirnya Aplikasi EDS Offline 2019 atau yang lebih dikenal dengan Aplikasi PMP rilis juga, Aplikasi EDS Offline 2019 hanya dapat di instal pada laptop yang sudah teristal aplikasi dapodik berikut langkah-langkah cara instal Aplikasi EDS Offline 2019 : 

1. Klik http://pmp.dikdasmen.kemdikbud.go.id/unduhan pilih EDS Offline lalu unduh Aplikasi

 2. Setelah di unduh Aplikasi EDS Offline 2019 jangan lupa kita juga unduh Prefill PMP 2019


3. Pilih Prov. Jawa Tengah kemudian pilih salah satu link alternatif dari link 1 sampai 12, langkah selanjutnya isikan username, password, dan koreg dapodik


4. Setelah Aplikasi EDS Offline 2019 dan Prefill PMP 2019 langkah berikutnya instal Aplikasi EDS Offline 2019 dan pasang Prefill PMP 2019 ke folder C:\prefill_dapodik

5. Setelah Aplikasi EDS Offline 2019 di instal lakukan registrasi 


6. Setelah registrasi berhasil login dengan email dan kata sandi dapodik yang terbaru, kemudian pilih managemen pengguna untuk medaftarkan para calon responden yang akan mengisi kuisioner eds      


7. Pilih kandidat responden yang akan mengisi kuisioner eds kemudian tukar pengguna dan silahkan isi kuisioner edsnya


Demikian langkah - langkah cara instal Aplikasi EDS Offline 2019 semoga membantu...

Unduh Aplikasi EDS Offline 2019 Klik disini

0 komentar:

Posting Komentar